Ticker

6/recent/ticker-posts

PPKM Setiap Hari, Polsek Bangko Pusako Ajak Warga Terapkan 3M


 


ROHIL- Dalam mencegah dan mengantisipasi penyebaran C-19, Polsek Bangko Pusako laksanakna kegiatan PPKM skala Mikor setiap hari. Kegiatan PPKM skala Mikor dilaksanakan di Jalan Stapal Rt 011 Rw 006 Posko Bangko Balam Kep. Bangko Balam Kec. Bangko Pusako Kab. Rohil, Selasa 01 Juni 2021 Pukul 10.00 Wib. 


Kapolres Rohil AKBP Nurhadi Ismanto SH SIK melalui Kapolsek Bangko Pusako Akp K Sirait SH didampingi Kabag Humas Polres Rohil Akp Juliandi SH mengatakan, adapun tujuan kegiatan PPKM skala Mikro ini yaitu, untuk mencegah penyebaran C-19," jelas Akp K Sirait SH. 


Memberikan himbauan pelaksanaan protokol kesehatan, utamanya dalam penggunaan masker, mencuci tangan sebelum dan sesudah melaksanakan kegiatan dan menjaga jarak dalam setiap kegiatan," pesan Kapolsek. 


Melaksanakan penerapan pendisiplin dalam mentaati protokol kesehatan ditingkat RW untuk pencegahan penularan penyebaran C-19," terang Kapolsek. 


Selamat Siang Komandan izin melaporkan pada hari ini Selasa tanggal 01 Juni 2021 sekira pukul 10.00 wib s/d Selesai telah dilaksanakan giat PPKM di kep. Bangko Balam Kec bangko pusako


Turut hadir dalam kegiatan PPKM tersebut yaitu, BRIPKA Suryanto, pihak Puskesmas Rampita Manalu Amd. Keb, Perangkat Desa Rianto, Marusaha Sianipar, Roy Sinaga, T. Sipayung.



Sumber: Kasi Hms Polsek Bangko Pusako. 

Editor: Toni Octora.